Headline

Minggu, 12 Januari 2025
Daerah

Timpora Kanim Parepare Bahas Investasi Asing dan Devisa di Wajo

AKARBERITA.com, Wajo – Imigrasi Kelas II TPI Kota Parepare, menggelar Rapat Tim Pengawasan Orang Asing (Timlora) Kabupaten Wajo, di Aula Sallo Hotel, Rabu (15/3). Timpora, membahas mendukung terhadap peningkatan investasi asing dan devisa dari sektor wisata.

Kasi Inteldakim, Andi Brian Hermawan saat membuka kegiatan tersebut mengatakan, keanggotaan Timpora Wajo, bagian dari unsur pelaksana yang menyelenggarakan kegiatan operasional.

“Untuk terlaksananya deteksi dini terhadap keberadaan dan kegiatan Warga Negara Asing (WNA) Kabupaten Wajo,” jelasnya.

Sementara Kepala Bidang Intelijen dan Penindakan Keimigrasian Kanwil Kemenkumham Sulsel l, Maryana mengatakan, Timporq merupakan wadah bagi stekholder terkait untuk saling bertukar informasi terkait keberadaan orang Asing di wilayah masing-masing.

“Pengawasan terhadap orang asing merupakan tugas kita bersama, bukan hanya petugas imigrasi, tapi di wilayah juga kita harus saling bekerja sama,” tandas Maryana.

(Ayu)

BAGIKAN:

Berita Terkait

1 dari 707

Tinggalkan Komentar

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *